Ajukan Hubungan Bansos dengan Jumlah Suara, Kuasa Hukum Risma Minta MK Pilkada Ulang di Jatim

Jakarta – Mahkamah Konstitusi menggelar sidang pendahuluan gugatan Pilkada Jawa Timur 2024 oleh pasangan nomor urut 3 yaitu Tri Rismaharini dan Zahrul Azhar Asumta, Rabu (8/1/2025). Pada sidang di Gedung Mahkamah Konstitusi Republik Indonesia (MKRI) ini, kuasa hukum pasangan cagub Rismah-Gus Hans menyoal pembagian bantuan sosial, dana bansos di Jawa Timur yang mempengaruhi hasil suara […]

Continue Reading

Yayasan Alang Alang Gelar Lokakarya Berliterasi di Keluarga

Bogor – Menumbuhkan literasi pada anak-anak masa kini tidak mudah. Banyak tantangan yang harus dihadapi, diantaranya adalah ‘mengalahkan’ minat anak terhadap aplikasi digital di smartphone yang lebih menarik dibandingkan sebuah buku. Padahal, membaca buku memiliki segudang manfaat. Menurut Konsultan Parenting Egi Wahyuni, membaca buku akan menciptakan imajinasi yang beragam di dalam setiap kepala orang. Pernyataan […]

Continue Reading